MIQRA INDONESIA

Menata Visi Ulang Umat

Inilah menata visi ulang umat. Dengan melakukan tata ulang terhadap visi umat Islam dalam hal-hal tersebut, maka diharapkan nantinya akan tercipta suatu pola kehidupan harmonis. Oleh: Arda Dinata MIQRA INDONESIA – DALAM suatu penelitian terhadap orang-orang sukses yang dilakukan oleh para ahli diungkapkan bahwa untuk menggapai tampuk kesuksesan, dalam diri orang itu ditemukan dua ciri…

Read More
Istiqomahlah Kamu Pada Jalan Yang Benar

Istiqomahlah Kamu Pada Jalan Yang Benar

Istiqomahlah kamu pada jalan yang benar! Inilah sebuah ajakan yang mencerahkan dan harus terus digemakan. Sebab, jalan istiqomah ini sungguh banyak rintangan dan tantangannya. Oleh: Arda Dinata MIQRA INDONESIA – Istiqomah (komitmen) ini, sebuah kata yang sedang diaplikasikan saya dalam dunia tulis menulis. Alhamdulillah, pada tahun 2023 ini saya dipercaya untuk rutin mengisi konten tulisan artikel…

Read More
Kamu Adalah Muslim Berkualitas

Kamu Adalah Muslim Berkualitas

Kamu adalah Muslim berkualitas. Kondisi itu menjadi keinginan setiap orang. Dan hal itu, sesuai yang disampaikan Allah dalam Alquran, “Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya.” Oleh: Arda Dinata MIQRA INDONESIA – Setiap kita, dapat dipastikan berkeinginan menjadi seorang Muslim berkualitas. Ialah manusia unggul, manusia paripurna atau insan kamil. Tapi, ternyata tidak semua…

Read More
Menghadapi Problematika Hidup

Menghadapi Problematika Hidup

Menghadapi problematika hidup, tidak lain dengan menerima problematika hidup dengan penuh kesabaran. Ibroh problematika hidup menyebabkan manusia dapat memaknai arti sebuah jalan keluar yang diambilnya. (Arda Dinata) Oleh: Arda Dinata MQRA INDONESIA – Keluarga sakinah terbentuk bukan karena kosongnya kesulitan, ujian, dan problematika hidup. Tapi, ia terbentuk karena cara menyikapi dan menghadapi problematika hidup dengan…

Read More
Langkah Penting Dalam Mementaskan Hidup

Langkah Penting Dalam Mementaskan Hidup

Langkah penting dalam mementaskan hidup ini harus dipersiapkan dan diperhatikan tiap manusia. Bila tidak diperhatikan hidup kita akan jadi sengsara. Oleh: Arda Dinata MQRA INDONESIA – Biarkan hari-hari bertingkah semaunya. Buatlah diri ini rela ketika ketentuan-Nya bicara. Dan jangan gelisah dengan kisah malam. Tidak ada kisah dunia ini yang abadi. (Imam Syafi’i). Ungkapan imam syafi’i…

Read More
Eksplorasi Kelautan dan Pilar Keimanan

Eksplorasi Kelautan dan Pilar Keimanan

Eksplorasi kelautan dan pilar keimanan. Kondisi kekayaan laut di Indonesia masih sangat besar, karena selama ini hanya sumber daya darat “semata” yang lebih dominan digarap oleh masyarakat. Seiring dengan kondisi kian “menipisnya” kekayaan di darat, masyarakat Indonesia sudah semestinya melirik kegiatan pengeksplorasian sumber daya laut. Oleh: Arda Dinata WJS. Poerwadarminta, mengartikan eksplorasi sebagai: penyelidikan; penjajagan;…

Read More
Politik Perubahan Bangsa dan Telaga Kesejukan Islam

Politik Perubahan Bangsa dan Telaga Kesejukan Islam

Politik perubahan bangsa dan telaga kesejukan Islam, hal ini merupakan dua hal yang harus dikedepankan agar memberi kedamaian Oleh: Arda Dinata MIQRA INDONESIA – SAAT ini perlu politik perubahan bangsa –apalagi menjelang pemilihan umum (pemilu), keadaan keamanan dan kedamaian dalam bernegara (kecenderungan) ditentukan oleh kondisi politik yang ada. Politik merupakan simpul tali yang menghubungkan diantara…

Read More
error: Content is protected !!